Penanganan Demam Pada Anak (demam kejang)3

20:55 Posted In , , , , , , , , , , , Edit This
Panduan praktis menangani anak demam:
-Ruangan dijaga agar tidak panas, pasang kipas angin. Anak memakai baju yang tidak tebal
-Ekstra cairan, Minum sering: Air, air sup, jus buah segar yang sudah dicampur air, es batu, es krim. Bila sering muntah atau diare, beri minuman yg mengandung elektrolit:
pedialyte, oralit
-Biarkan anak memakan apa yang dia inginkan, jangan dipaksa. Hindarkan makanan yang berlemak, makanan yang sulit dicerna.
-Tepid sponging (kompres air hangat)
Anak tidak masuk sekolah, tetapi bukan berarti harus di tempat tidur seharian.

Sponging to ease fever
Kompres untuk meredakan demam
Tidak jarang orang tua terperangah bila saya tidak memberikan obat dan
menyatakan -
cukup kompres saja.
Kompres hangat akan menurunkan suhu anak dalam waktu 30 – 45 menit.

Kapan kita mengompres anak demam?
1.
Uncomfortable
2.
Suhu (40C)
3.
Pernah kejang demam atau keluarga dekat pernah menderita kejang demam
4.
Muntah-muntah sehingga obat tidak bisa masuk

Bagaimana cara mengompres anak demam?
1.
Taruh anak di bath tub/ember mandi yang diisi air hangat bersuhu 30 – 32C; atau
2.
Usapkan air hangat di sekujur tubuh bayi/anak
Bila anak menolak, suruh duduk di ember/bath tub, beri mainan, ajak bermain

Menggigil,Kejang
Management of febrile convulsion
Orang tua sering sulit membedakan antara menggigil dengan kejang.
Pada saat anak menggigil, anak tidak kehilangan kesadaran, tidak berhenti napasnya. Anak menggigil karena suhu demamnya akan meningkat. Orang tua juga sulit membedakan antara kejang demam/steup – dg kejang akibat infeksi otak.

Kejang akibat demam bersifat generalized (melibatkan seluruh tubuh), berlangsung sekejap, setelah kejang – anak sadar.
Kejang akibat infeksi otak berlangsung lama, berulang-ulang, lehernya
kaku, dan sesudah kejang, anak tidak sadar.

Sebaiknya org tua menghitung lamanya kejang dengan watch stop – tidak jarang, akibat penampilannya yang menakutkan, maka orang tua merasa kejangnya lama meski sebenarnya hanya berlangsung dalam detik atau menit.

Beberapa panduan praktis menangani anak kejang demam:
-Tetap tenang, jangan panik, amati kondisi anak dengan seksama
-Baringkan anak/bayi di tempat yang aman (lantai)
-Saat anak kejang, jangan di “rejeng” (untuk mencegah terjadinya fraktur)
-Cegah agar saat kejang anak tidak tersedak (posisi anak tengkurap atau miring)
-Jangan taruh benda apapun di dalam mulut anak (misalnya sendok)

Fever Medication (obat demam)

Konsultasikan dengan dokter Ibuprophen AcetaminophenAcetosal Metamizole. Effect NYERI, demam, fever, inflamasi DEMAM, nyeri Nyeri, demam, inflamasi Nyeri, demam, inflamasi

Dosis 5-10 mg/kg 10-15 XX XX
Efek samping Iritasi lambung/saluran cerna (perdarahan), Gangguan ginjal. Jangan berikan bila anak muntah2 dan atau diare
. Paling aman – asalkan dosisnya tidak berlebihan. Bila overdosis, dapat menyebabkan kerusakan hati Sindrom Reye (gangguan otak dan hati), iritasi lambung. Tidak dianjurkan: Anak < 12 tahun, infeksi virus Bone marrow suppression

Beberapa prinsip yang perlu dicatat:
-Jangan berikan 2 obat demam misalnya acertaminophen dengan ibuprofen atau acetaminophen dengan aspirin.
- Sebaiknya jangan campur acetaminophen dengan phenobarbital (luminal).
Luminal menekan ensim hati yang kerjanya menetralisir acetaminophen sehingga kadar acetaminophen di darah akan meningkatkan dan meningkat pula risiko intoksikasi acetaminophen.
- Jangan campur obat demam dengan steroid (prednison, oradexon, kenacort, dll) karena steroid akan meningkatkan risiko perdarahan saluran cerna.
- Acetaminophen merupakan obat yang paling aman selama dosisnya diberikan dengan tepat (tidak berlebih).
- Jangan obati demam yang tidak tinggi.
- Jangan berikan aspirin (ASETOSAL/ASPILET) pada anak < 12 tahun. Pada infeksi virus, aspirin akan meningkatkan risiko SINDROM REYE, suatu kondisi berat yang mmenyebabkan gagal hati dan penurunan kesadaran.

Sumber website bayidananak.com/2008/11/19/demam-pada-anak/


Tambahan

Tahukah Bunda ,1/3 kasus kejang demam akan berulang sampai anak berusia 5 tahun . Serangan biasanya sama dng serangan pertama.Biasanya dokter mengajurkan untuk menyediakan obat penurun panas atau obat anti kejang yg dimasukan ke dubur dirumah. Kejang deman paling sering disebabkan oleh infeksi saluran pernafasan atas, tapi bisa juga oleh penyebab infeksi lainnya.

Penangan yg bisa bunda lakukan saat si kecil Kejang Demam adalah :

Tetap tenang & amati kondisi anak spt : menghitung lamanya kejang ,kejang pada satu atau beberapa bagian tubuh,perilaku bayi sesudah dan sebelum kejang, apakah disertai demam. kemudian letakan anak ditempat yg aman dng posisi tubuh miring/tengkurap untuk menghindari tersedak air ludah atau muntah.

- Jangan letakan apapun kedalam mulut anak, juga jangan memasukan sendok ketika anak sedang kejang Demam , krn hal ini malah bisa menghambat oksigen yg masuk (menghalangi pernafasan)

- Jangan pernah memberikan obat penurun panas melalui mulut saat anak kejang, melalui mulut boleh diberikan setelah anak bebas kejang dan sadar,Jangan memaksa memegangi/menekan tubuh anak krn bisa menyebabkan patah tulang, & hub dokter bila terjadi kejang berulang

Sumber : facebook BundaCermat dan pribadi

INDAH FASHION
MATERNITY/BIG SIZE& BREASTFEEDING CLOTHES/UNDERWEAR ,
BABY UNTIL 5 YEARS BRANDED (CUBITUS,ETC) CLOTHES
DRESS,WOMAN JEANS PANTS, BUY 1 BRANDED WOMAN&MAN BIG DISCOUNT (GUESS,ETC). NEW&REASONABLE.

Author Book Bunda Tahan Banting Tips Jadi Ibu Rumah Tangga Penting & jago berbisnis.
Web, http://indahfashion.blogspot.com
e-mail : sweetye_indah@yahoo.com
http://indahlifestyle-healthy.blogspot.com
http://indahmoney.blogspot.com
info pengobatan tradisional, http://indaherbal.blogspot.com
http://indahcareer.blogspot.com

fashion branded, http://butikbranded.com

Quick Response YM, cs_butikbranded@yahoo.com

(Buy 1 bag,wallet branded price ok+big disc. Reseller super big disc)

Fan FB, IndahFashion

http://www.facebook.com/pages/IndahFashion/197840196897307
https://twitter.com/Indahfashion

Custom Search

PUT INDAH FASHION BANNER

FEED BURNER

growurl

GrowUrl.com - growing your website